Tentang Jurnal Ini
Jurnal Metalanguage diterbitkan oleh Prodi Pendidikan Bahasa dan Sastra Indonesia IKIP Widya Darma. Jurnal ini terbit 2 (dua) kali dalam setahun, yaitu pada bulan Maret dan Oktober. Jurnal Metalanguage menerima hasil penelitian terkait bidang ilmu bahasa dan sastra Indonesia.